Kamis, 30 Maret 2017


          Yayasan Pendidikan Sumarno didirikan oleh H. IGUN SUMARNO, S.Pd, M.M dan HJ. SITI CHOLIFAH, S.Pd pada 23 November 2003, yang berlokasi di JALAN RAYA PEMDA SUKAHATI NOMOR 35 KELURAHAN SUKAHATI, KECAMATAN CIBINONG KABUPATEN BOGOR PROVINSI JAWABARAT. Pada saat itu Yayasan Pendidikan Sumarno hanya mendirikan 1 sekolah yaitu SMK Mekanik Cibinong, dan hanya memiliki 3 Jurusan diantaranya adalah Teknik Otomotif, Teknik Elektro dan Teknik Mesin, dan hanya memiliki 1 lokal bangunan. Berkembangnya Yayasan Pendidikan Sumarno di Bidang Pendidikan Alhamdulillah saat ini Yayasan Pendidikan Sumarno sudah mendirikan 6 Sekolah diantaranya adalah SMK MEKANIK CIBINONG, SMK KESEHATAN TUNAS BANGSA, SMP TUNAS BANGSA CIBINONG, dan pada tahun ajaran 2016-2017 Yayasan Pendidikan Sumarno mendirikan 3 sekolah baru yaitu SMK TUNAS BANGSA DEPOK, SMK KESEHATAN TUNAS BANGSA DEPOK, dan SMP TUNAS BANGSA DEPOK, yang akrab di sapa DECES (Depok Cemter School). Depok Center School ini berlokasi di JALAN H. ABDUL GHANI II NO 75 KELURAHAN KALIBARU KECAMATAN CILODONG KOTA DEPOK PROVINSI JAWA BARAT. 

 SMK MEKANIK saat ini memiliki 6 Jurusan yaitu : 


1. Teknik Kendaraan Ringan (TKR)
2. Teknik Komputer Jaringan (TKJ)
3. Teknik Sepeda Motor (TSM)
4. Teknik Permesinan (TP)
5. Akuntansi 
6. Multimedia (MM)

SMK KESEHATAN TUNAS TUNAS BANGSA memiliki 3 Jurusan yaitu:

1. Farmasi
2. Keperawatan
3. Analis Kesehatan

SMK TUNAS BANGSA DECES memiliki 4 Jurusan yaitu:

1. Teknik Kendaraan Ringan (TKR)
2. Teknik Komputer Jaringan (TKJ)
3. Multimedia (MM) 
4. Teknik Sepeda Motor (TSM)


SMK KESEHATAN TUNAS BANGSA DECES memiliki 3 Jurusan yaitu :



1. Keperawatan
2. Farmasi
3. Analis Kesehatan 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

          Yayasan Pendidikan Sumarno didirikan oleh H. IGUN SUMARNO, S.Pd, M.M dan HJ. SITI CHOLIFAH, S.Pd pada 23 November 2003, yang ...